
Ruwat Desa & Situs Kedungbocok, Tanggap Wayang Kulit Semalam Suntuk

Media Allround- Sekali dayung, dua atau tiga pulau terlampaui, itulah kesan yang terlihat dalam kegiatan Ruwat Desa dan Situs yang digelar Masyarakat Desa Kedungbocok, Kecamatan Tarik, Kabupaten Sidoarjo, pada hari Sabtu, 26/03/2022. Didalam kegiatan Ruwat Desa dan Situs Kedungbocok ini, tentunya ada suguhan pagelaran wayang kulit semalam suntuk. Namun sebelum wayang kulit digelar, Kepala Desa …
Penyerahkan Petikan Keputusan Pengangkatan Calon P3K, Agenda Bupati Mojokerto

Media Allround- Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati menyerahkan petikan keputusan pengangkatan calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Agenda penyerahan petikan keputusan tersebut berlangsung di halaman Kantor Bupati Mojokerto, Kamis (24/3) pagi. Dalam sambutannya, Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati menjelaskan, seperti tertera dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) dijelaskan bahwa unsur Aparatur …
Kembangkan Pertanian di Mojokerto, Kementan RI Serahkan Bantuan Tanaman Hortikultura

Media Allround- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto melalui Dinas Pertanian Kabupaten Mojokerto (Disperta) menyerahkan bantuan tanaman Hortikultura berupa benih buah-buahan dan jagung kepada para petani yang didapat dari Kementerian Pertanian (Kementan) RI. Agenda ini berlangsung di Pendopo Graha Maja Tama (GMT), Pemkab Mojokerto, Rabu, (23/3) siang. Bantuan dari Kementerian Pertanian diserahkan secara simbolis oleh Bupati Mojokerto …
Peringati Hari Air Sedunia 2022, Bupati Mojokerto Apresiasi Terselenggaranya Trawas Heritage Festival

Mojokerto, Media Allround- Dalam rangka memperingati Hari Air Sedunia 2022 atau World Water Day yang jatuh pada tanggal 22 Maret ini, Komunitas Wisata Trawas (Kowitra) menggelar Trawas Heritage Festival, di Paseban Agung, Selasa (22/3) siang. Mengusung tema bertajuk ‘Ngunduh Wohing Patirtan’, Trawas Heritage Festival tersebut berfokus pada pelestarian budaya dan perawatan sumber mata air yang …
Didalam Menghadiri Sidang Isbat Nikah, Himbauan Bupati Mojokerto: Masyarakat Harus Tertib Administrasi Kependudukan

Media Allround- Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menghadiri secara langsung pelayanan terpadu sidang isbat nikah yang diadakan Pengadilan Agama Mojokerto yang bekerja sama dengan Kementerian Agama Kabupaten Mojokerto dan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Mojokerto di pendopo Balai Desa Tanjungan, Kecamatan Kemlagi, Kabupaten Mojokerto, Selasa (22/03) pagi. Pelayanan terpadu sidang isbat nikah kali ini diikuti …
Hari Bhakti Rimbawan, Bupati Mojokerto Ingatkan Pentingnya Menjaga Kelestarian Hutan

Media Allround- Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati menghadiri agenda Hari Bhakti Rimbawan yang ke-31 yang diadakan di petak 83 A-1 Resort Pengelolaan Hutan (RPH) Kupang Bagian Kesatuan Pengelolaan Hutan (BKPH) Kemlagi Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Mojokerto, Selasa (22/3) pagi. Dalam agenda Hari Bhakti Rimbawan bertemakan ‘Tandur Bareng Gawe Alas Sejuta Pohon’ ini, Bupati Mojokerto mengingatkan kepada …
Ibnu Mas’ud Wiramada, Pemain Muda Sepak Bola Kab. Mojokerto

Perlu diketahui, bahwa Ibnu Mas’ud Wiramada (Wira, nama panggilan) lahir di Wilayah Kabupaten Mojokerto, pada Tanggal 24 Nopember 2000. Sedangkan Wira mulai belajar main Sepak Bola sejak dibangku Sekolah kelas 3 SD di Sekolah Sepak Bola (SSB) Palupi yang Sekretariatnya beralamat di Desa Pacing, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto. Lalu setelah lulus SMK di Wilayah Mojosari, …
Bertahun-tahun Dana Tanah Urug Tidak Dibayar, LSM Modjokerto Watch Unjuk Rasa Di Jakarta
Banjir Di Kemlagi, Pemkab Mojokerto Segera Lakukan Koordinasi Dengan BBWS

Mojokerto, Media Allround- Banjir yang menggenangi dua desa di wilayah Kecamatan Kemlagi sejak hari Minggu kemarin, menyebabkan puluhan rumah dan puluhan hektar area persawahan di Desa Betro dan Desa Watesprojo tersebut terendam. Hal tersebut disebabkan dampak adanya Dam yang ambrol di wilayah Kabupaten Nganjuk. Sehingga banjir kiriman dari permasalahan ambrolnya Dam ini, masuk ke wilayah …
Bupati Mojokerto Tinjau Wisata Desa Gedeg

Mojokerto, Media Allround- Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menghadiri dan mengikuti senam bersama warga Desa Gedeg dalam rangka meninjau langsung pengembangan desa wisata di lapangan Desa Gedeg, Kecamatan Gedeg, Kabupaten Mojokerto, Minggu (13/3) pagi. Dalam sambutannya, Ikfina sangat bangga dan berterima kasih kepada seluruh masyarakat Desa Gedeg dan sekitarnya karena pada hari ini dapat berkumpul dan …