Antisipasi Penyebaran Wabah PMK, Bupati Mojokerto Pimpin Sterilisasi Pasar Hewan
Media Allround- Pemerintah Kabupaten Mojokerto terus berupaya dalam meningkatkan kesembuhan hewan ternak sapi dari wabah PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) yang melanda wilayah Kabupaten Mojokerto belakangan ini. Dalam hal ini, Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati didampingi Kapolres Mojokerto, AKBP Apip Ginanjar melakukan peninjauan proses sterilisasi pasar hewan yang ada di Desa Ngrame, Kecamatan Pungging, Rabu (11/5) …


