
Sindikat Curat Yang Beraksi di 15 TKP di Ringkus Jatanras Polda Jatim

Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Gatot Repli Handoko memaparkan Barang Bukti dan Tersangka Sindikat Curat di Mapolda Jatim Surabaya, Media Online Kompaspublik.com-Timsus Subdit Jatanras, Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jatim, meringkus 3 sindikat pencurian dengan pemberatan (Curat) yang beraksi di sejumlah wilayah di Jawa Timur. Diantaranya, Probolinggo, Lumajang, Batu, Ngawi, Bojonegoro, Pasuruan dan …
Dugaan Penggunaan Alat Rapid Test Antigen Bekas di Kualanamu, Lima Orang Diamankan

Layanan rapid test antigen di Bandara Kualanamu digerebek polisi Kualanamu, Media Online Kompaspublik.com-Polisi menangkap sedikitnya lima orang terkait pemakaian alat swab test antigen bekas di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang, Sumatra Utara, Selasa (27/4/2021). Kelima orang yang diamankan masing-masing berinisial RN, AD, AT, EK, dan EI. Mereka diamankan karena diduga telah menyalahi aturan proses rapid test …
Propam Polri Ciduk Anggota Polrestabes Atas Dugaan Terlibat Narkoba

Surabaya, Media Online Kompaspublik.com- Oknum perwira Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya bersama sejumlah anggotanya dikabarkan diciduk petugas Divisi Profesi dan Pengamanan Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia karena terlibat kasus narkotika, psikotropika dan obat terlarang (narkoba). Kepala Polrestabes Surabaya Komisaris Besar Polisi Jhonny Eddison Isir membenarkan ada penangkapan oleh Divpropam Mabes Polri terhadap sejumlah anggotanya, …
Polda Jatim Tangkap Guru Rakit Senjata Api Secara Ilegal

Kabid Humas Polda Jatim bersama Wadirreskrimum merilis senpi ilegal yang dirakit oleh guru SMP di Malang Surabaya, Media Online kompaspublik.com-Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Jatim mengamankan AR alias GR bin H atas dugaan kepemilikan senjata api (senpi) ilegal. Dari tangan warga Desa Putukrejo, Kecamamatan Gondang Legi, Kabupaten Malang tersebut, polisi mengamankan tiga pucuk senpi rakitan …
Sikat Rel Kereta Api, Kepala Desa Ditangkap Polisi

Ilustrasi Rel Kereta Api Sukabumi, Media Online Kompaspublik.com- kepala desa kecamatan cigombong tersandung hukum sikat rel kereta api. Kepolisian Resor Bogor, Jawa Barat, menangkap lima pelaku pencurian rel kereta api ganda atau double track di lintasan Kabupaten Bogor-Sukabumi. Kelima orang tersebut ditetapkan tersangka setelah terbukti memotong rel kereta api, kemudian menjualnya ke tukang besi bekas. …
Pelaku Penculik Ara Ditangkap Polisi

Dua tersangka penculik ara di amankan Resmob Polrestabes Surabaya Surabaya, Media Online Kompaspublik.com-Karena Sakit hari dengan orangtuanya, Nesa Alana Karaisa (7 tahun) atau biasa dipanggil Ara dibawa kabur ke Pasuruan. Polisi menetapkan dua tersangka Oke Ary Aprilianto (34) dan Hamidah (35) yang tak lain pakde dan budenya (bibi/kakak perempuan ibu Ara)-nya sendiri, merasa tersinggung karena …
Polisi Grebek Pabrik Kerupuk Pakai Boraks

Konfrensi Pers Pengungkapan Pabrik Kerupuk dengan Boraks Sidoarjo, Media Online Kompaspublik.com-Sebuah pabrik kerupuk di Kabpaten Sidoarjo digrebek atas dugaan produksi dengan bahan berbahaya, yaitu boraks. Polisi pun menyita barang bukti kerupuk boraks dengan berat 3,9 ton. Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo, Kompol Wahyudin Latif menjelaskan, pengungkapan pabrik kerupuk boraks ini berawal dari temuan adanya jenis kerupuk …
Perdagangan Satwa Liar di Bongkar Polda Jatim

Petugas menunjukkan Tersanga dan barang bukti di Polda Jatim Surabaya, Media Online Kompaspublik.com – Subdit IV Tipidter Ditreskrimsus Polda Jatim bekerja sama dengan Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) membongkar tindak pidana konservasi Sumber Daya Alam (SDA) Hayati dan Ekosistemnya, melalui media sosial Facebook. Tiga tersangka diamankan dalam kasus ini. Kabid Humas Polda Jatim, …
Polres Sidoarjo Tangkap Pelempar Batu Paving

Delapan pelaku pelemparan paving terhadap pengendara motor di Sidoarjo Sidoarjo, Media Online Kompaspublik.com- Sekelompok anak baru gede (ABG) pelaku kerusuhan di kawasan Sidoarjo, Jawa Timur, akhirnya dibekuk kepolisian setempat. Merekalah pelaku pelemparan paving ke kepala pengendara motor cewek yang viral sejak kemarin. Mereka adalah MRP (20), AWS (23), RTP (22), RS (22), DP (20), PP …
Polda Jatim Tangkap Mucikari Prostitusi Online Anak di Bawah Umur

Aparat Subdit V Cyber Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jawa Timur menggelar perkara prostitusi online dengan korban yang masih berusia di bawah umur di Mapolda Jatim Surabaya, Media Online Kompaspublik.com-Ditreskrimsus Polda Jatim kembali mengungkap kasus Prostitusi Online, kali ini korbannya anak dibawah umur, usia 15 tahun 10 bulan. Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol. …