Peliputan Agenda Pengundian Nomor Urut di KPU, Wartawan Dilarang Meliput
Sidoarjo, Media Allround – Agenda pengundian dan pengambilan nomor urut calon dalam Pilkada di KPU Kabupaten Sidoarjo. Senin (23/09/2024) diwarnai kekecewaan puluhan wartawan yang ingin meliput. Momen yang seharusnya menjadi perayaan demokrasi berubah menjadi kontroversi setelah para jurnalis dilarang masuk ke area gedung maupun halaman KPU. Larangan ini diumumkan oleh petugas KPU, Nur Jaenuri, yang …


