Bupati Mojokerto Sosialisasikan Perda Pesantren
Bupati Ikfina gelar sosialisasi terkait Peraturan Daerah (Perda) Nomor 11 tahun 2021 tentang Fasilitasi Pesantren Mojokerto, MediaAllround/kompaspublik.com-Pemerintah Kabupaten Mojokerto menggelar sosialisasi terkait Peraturan Daerah (Perda) Nomor 11 tahun 2021 tentang Fasilitasi Pesantren. Kegiatan yang berlangsung di aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Mojokerto ini diharapkan bisa memberikan wawasan kepada para pengasuh pondok pesantren yang ada di …


