TP 6 Lantai 13 Kebakaran
Sejumlah Pengunjung Panik, 15 Unit Mobil Damkar Dikerahkan Surabaya. kompaspublik.com- Kebakaran yang terjadi di Pusat perbelanjaan Tunjungan Plaza (TP) 6, lantai 13 di Jalan Embong Malang, Surabaya, pada Hari Rabu siang (11/4/2018), tampaknya membuat sejumlah pengunjung panik. Sehingga 15 unit mobil pemadam kebakaran Kota Surabaya dikerahkan secepatnya kelokasi, guna memadamkan api yang membakar TP 6 …


