Selain Bupati Sidoarjo, KPK Juga Amankan Sejumlah Uang
Sidoarjo, Media Online Kompaspublik.com-Tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Bupati Sidoarjo Saiful Ilah dalam operasi tangkap tangan (OTT). Drama penangkapan tersebut selain Saiful, tim juga mengamankan sejumlah uang. “Ada sejumlah uang. Masih dihitung,” ujar Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri saat dikonfirmasi, Rabu (8/1/2020). Dia mengaku, KPK akan membeberkan jumlah uang yang diamankan tim …


