Pemdes Jatirejo Realisasikan Pembangunan Rabat Beton Jalan
Madiun. Media Allround– Pembangunan infrastruktur merupakan kunci pertumbuhan ekonomi jangka panjang. dan berbagai sektor memiliki efek berlipat terhadap pengembangan wilayah. Oleh karena itu, semua pihak harus mendukung dalam rangka dan upaya meningkatkan perekonomian serta kesejahteraan bersekala serta menyeluruh. Pemerintah Desa (Pemdes) Jatirejo Kecamatan Wonoasri, Kabupaten Madiun, kembali membuktikan serta merealisasikan pembangunan infrastruktur rabat beton jalan …


